Saturday, May 30, 2009

Membuat Sytem Restore (1)


Sering kali kita di hadapkan dengan kerusakan system yang di akibatkan oleh beberapa faktor yang justru kita tidak tahu dari mana asalnya. sebagai orang yang awam dalam berkomputer ria selalu menggunakan alternatif terakhir, yaitu meng-hire saya. he he he he.

Tetapi pada dasarnya kita sering lupa bahwa semua itu sebenarnya dapat dihindari.

"Sedia payung sebelum hujan"
Lalu bagaimana jika kita gak punya panyung. Beli dong. hahahaha.

Nah payungnya adalah :


Pada saat pertama kali komputer dinyalakan, kita harus menunggu komputer melakukan loadingnya dulu, tungguuuuu aja sampai selesai. kalau komputer anda berjenis 286 buang aja, atau hibahkan kepadaku.

Setelah selesai. Saya asumsikan bahwa komputer anda berbasis windows XP.

klik start menu/All programs/Accesories/System Tools/System Restore


Selanjutnya akan muncul Window System Restore sperti pada gambar di atas.
Centrang "create a restore point" lalu klik next. Pada window selanjutnya ketik nama file pada kolom Restore point description, lalu klik "Create".

Itulah payung yang gak kita punya.

No comments:

Post a Comment

Delete this element to display blogger navbar